
Sebagai bagian dari upaya Pemerintah Desa mendukung pelestarian budaya dan memfasilitasi kegiatan positif bagi masyarakat, kami dengan bangga mengumumkan pembagian air minum untuk kelompok pemuda yang terlibat dalam kegiatan seni, sosial budaya, dan keagamaan dalam rangka perayaan Hari Raya Nyepi serta tradisi Ogoh-Ogoh.
Pemerintah Desa menyadari pentingnya keterlibatan pemuda dalam menjaga dan melestarikan warisan budaya, serta memberikan kontribusi positif bagi kehidupan sosial dan keagamaan di desa. oleh karena itu, dalam rangka pembagian air minum ini seluruh masyarakat desa untuk terus mendukung kegiatan positif ini dan berpartisipasi dalam menjaga kelestarian budaya yang kita miliki bersama.
Semoga perayaan Hari Raya Nyepi dan tradisi Ogoh-Ogoh tahun ini membawa kedamaian, kebersamaan, dan keharmonisan bagi kita semua.

.jpeg)
.jpeg)